Perancangan Buku Dongeng "Legenda Jaka Tarub" Dengan Software Pengolah Grafis

Authors

  • Titania Dwi A.
  • Dandik Sefik M.

Keywords:

Jaka Tarub, Nawang Wulan, Illustration, Tale, Education, Kids

Abstract

Dongeng merupakan bentuk cerita tradisional atau cerita yang disampaikan secara terun-temurun dari nenek moyang. Cerita dongeng tidak hanya merefleksikan nilai-nilai sosial budaya masyarakat dahulu, tetapi juga mengantarkan nilai-nilai itu kepada masyarakat sekarang. Dengan memahami dan menceritakan kembali cerita-cerita lama kepada anak-anak, maka proses pewarisan nilai-nilai luhur yang terkandung di dalamnya akan tetap hidup, serta menumbuhkan kecintaan pada budaya sendiri kepada setiap generasi. Hal tersebut memunculkan gagasan untuk membangkitkan minat anak saat ini dengan mewujudkan Legenda Jaka Tarub kedalam bentuk buku dongeng yang menarik sebagai salah satu bentuk respon positif dalam upaya melestarikan legenda asli Indonesia.    Perancangan buku dongen ini menggunakan analisis 5W+1H umtuk mengetahui devinisi produk. Pembuatan buku Jaka Tarub langkah awal yang dilakukan adalah dengan sketch manual dengan menggunakan pensil dan kertas, langkah tersebut dilakukan agar mempermudah proses digital di Addobe CS6. Selanjutnya, gambar yang telah disketch manual di proses dengan scaner. Seketsa digital dibuat dengan software CS6 dengan bantuan alat pen tablet. Tahapan selanjutnya adalah pewarnaan dan finishing halaman dengan memberi teks di setiap halaman.   
 
Sedangakan dari hasil uji coba produk yang telah dilakukan, Dapat disimpilkan bahwa Buku Dongen Legenda Jaka Tarub ini sudah dapat diterima dengan baik. Dari total 50 responden yang di survey, 2 menilai sangat baik, 229 menilai baik, 199 menilai cukup, 69 menilai kurang baik, dan 5 menilai sangat kurang baik

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

01-02-2015

How to Cite

Dwi A., T., & Sefik M., D. (2015). Perancangan Buku Dongeng "Legenda Jaka Tarub" Dengan Software Pengolah Grafis. Jurnal Ilmiah Teknologi Informasi Asia, 9(1), 1–5. Retrieved from https://jurnal.stmikasia.ac.id/index.php/jitika/article/view/91